1. Bagaimana cara bertransaksi di Mitra Packindo Machinery?
Setelah menentukan produk yang dibutuhkan, customer dapat meninggalkan nomor telepon yang dapat dihubungi atau dapat juga menghubungi kami untuk konfirmasi. Produk bagi perusahaan dapat mengeluarkan PO (Purchase Order) kepada kami.
2. Bagaimana proses pembayaran produk yang dibeli?
Pembayaran hanya dapat dilakukan via Transfer Bank sebelum barang dibawa atau dikirim.
3. Apakah harga sudah termasuk ongkos kirim ke tujuan?
Harga berdasarkan lokasi Surabaya, belum termasuk ongkos kirim ke alamat customer.
4. Berapa lama garansi untuk mesin?
Garansi standar untuk mesin pengemas adalah garansi servis selama 6 bulan, tidak termasuk garansi sparepart dan ongkos akomodasi teknisi untuk perbaikan di luar wilayah Surabaya.
5. Apakah dapat mengirimkan barang ke luar kota atau luar pulau?
Produk kami telah dikirimkan ke lebih dari 40 kota di seluruh Indonesia. Selama ada ekspedisi yang dapat mengirimkan ke lokasi customer, kami sangat siap untuk melakukan pengiriman.